Pesan error bisa disebabkan oleh virus jenis worm yang bernama Win32/Conficker.A, W32/Downadup.A, Conficker.A. Virus ini bekerja dengan membuat servicenya sendiri setiap kali Windows mulai. Berikut referensi yang Saya ambil dari Symantec.
Virus ini dapat merusak koneksi jaringan dari komputer yang terinfeksi ke komputer yang lain sehingga akan mengakibatkan sistem "hang". Bagi pengguna yang terhubung kedalam suatu jaringan, Saat pertama kali Windows startup, sistem akan memunculkan pesan warning seperti gambar berikut:
Lalu disusul dengan error:
Setelah itu Windows akan mengalami "crash" atau "hang".
Berikut cara untuk mengatasi error tersebut:
Namun apabila langkah diatas sudah dijalankan tetapi error masih aja muncul atau bahkan pada saat poin ke-7 tidak ada di dalam registry kita, maka cari berikut dapat dipastikan berhasil. :)
Download file berikut WindowsXP-KB958644-x86-ENU atau bisa diambil dari situs resminya microsoft
Setelah file didownload, install file tersebut, kemudian restart. Seharusnya pesan error diatas tidak akan muncul lagi.
Semoga berhasil :)
Category: Worm, Threats
W32.Downadup is a worm that propagates on local and network drives by taking advantage of the Microsoft Windows Server Service RPC Handling Remote Code Execution Vulnerability. W32.Downadup can create its own Service on Windows to run itself each time Windows is started.
Other Alias: Win32/Conficker.A, W32/Downadup.A, Conficker.A
Threat Level: Low
Systems Affected: Windows - All
Source: Symantec
Virus ini dapat merusak koneksi jaringan dari komputer yang terinfeksi ke komputer yang lain sehingga akan mengakibatkan sistem "hang". Bagi pengguna yang terhubung kedalam suatu jaringan, Saat pertama kali Windows startup, sistem akan memunculkan pesan warning seperti gambar berikut:
Lalu disusul dengan error:
Setelah itu Windows akan mengalami "crash" atau "hang".
Berikut cara untuk mengatasi error tersebut:
- Update antivirus database yang dimiliki dengan definisi yang terbaru.
- Shutdown komputer.
- Cabut kabel jaringan dari komputer.
- Nyalakan komputer, pada saat sebelum proses booting tekan tombol F8 untuk masuk dalam mode "safe mode".
- Gunakan tombol atas dan bawah untuk memilih mode "safe mode", tekan enter.
- Scan komputer menggunakan program antivirus yang dimiliki, delete virus yang terdeteksi.
- Cari dan Delete registry berikut:
HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Services\netsvcs\Parameters \"ServiceDll" = "[PATH DARI VIRUS]" - Keluar dari registry editor dan restart komputer.
- Seharusnya error diatas sudah tidak muncul lagi apabila komputer dikoneksikan kedalam jaringan.
Namun apabila langkah diatas sudah dijalankan tetapi error masih aja muncul atau bahkan pada saat poin ke-7 tidak ada di dalam registry kita, maka cari berikut dapat dipastikan berhasil. :)
Download file berikut WindowsXP-KB958644-x86-ENU atau bisa diambil dari situs resminya microsoft
Setelah file didownload, install file tersebut, kemudian restart. Seharusnya pesan error diatas tidak akan muncul lagi.
Semoga berhasil :)
Anonymous Said,
makasih banget infonya..sebaiknya menggunakan antivirus apa ya? sekarang saya menggunakan avg 8 sih.
Posted on January 26, 2009 at 1:57 PM
Ronald Sutantio Said,
pada dasarnya semua antivirus baik, tergantung databasenya up-to-date atau engga... berikut ada 10 top antivirus 2009 review yang mungkin bisa di jadikan patokan buat pilih antivirus:
1. BitDefender Antivirus
2. Kaspersky Anti-Virus
3. Webroot Antivirus
4. ESET Nod32
5. ParetoLogic Anti-Virus PLUS
6. AVG Anti-Virus
7. Vipre Antivirus + Antispyware
8. F-Secure Anti-Virus
9. Trend Micro
10. McAfee VirusScan
Untuk lebih lengkapnya kamu bisa klik situs ini: http://anti-virus-software-review.toptenreviews.com/
Posted on January 27, 2009 at 10:56 AM
Anonymous Said,
bos mau nanya,saya sedang kena virus ini, persis seperti yang bos gambarkan diatas, yang ingin saya tanyakan, kalo sudah hilang pesan erorrnya apakah itu menandakan virus sudah hilang, atau gimana?apakah itu menandakan virus itu mati total dan komputer saya sudah sembuh atau gimana?
Posted on June 3, 2009 at 7:13 AM